Sabtu, 15 Oktober 2011

Mos Smansabara Lain Dari Yang Lain

Bicara masalah mos pastinya tidak akan jauh dari penerimaan siswa baru. Yapp,,,, di mulai dari seleksi siswa baru yang super ketat dan dengan penyaringan yang ketat juga, akhirnya masuklah kita di lingkungan SMA N 1 Banjarnegara tercinta kita. Eittssss,,,,, sebelum resmi menjadi siswa baru Smansabara kita harus melewati satu tahap lagi yaitu mos yang pastinya. Tetapi sebelumnya menceritakan mos, sedikit cerita. Saat sebelum mos pastinya ada pembagian kelas, ahh,,,, teman baru, suasana baru dan yang pasti pengalaman baru akan di mulai dari tempat itu.
Bicara masalah mos smansabara yang lain dari pada yang lain, pastinya ingin tau mengapa lain dari pada yang lain. Yang membuat lain yaitu tentang waktu pelaksanaan mos tentunya, waktu  pelaksanaan mos tersebut memang sangat terlihat berbeda, di saat teman – teman sedang menikmati liburan ujian, satu minggu sebelum sekolah yang lain melaksanakan mos, smansabara mulai melakukan kegiatan tersebut. Dimaksudkan agar tidak mengurangi jam KBM, waooow disiplin....., salut....!!!!!!
Mos hari pertama dan kedua diisi dengan matrikulasi keagamaan dengan tujuan mencari tau sejauh mana siswa – siswa baru mengenal agama mereka. Kegiatan ini di dilaksanakan dari pukul 07.00 samapai selesai. Hari selanjutnya di mulai dengan kegiatan mos yang sesungguhnya. Kegiatan ini di mulai hari rabu sampai dengan hari senin. Yang sangat menonjol dari kegiatan ini adalah waktu pelaksanaanya yang di mulai dari pukul 05.45,,, masih pagi???? Memang masih pagi, tetapi hal ini sangat berfungsi untuk melatih kedisiplinan dan agar kita bisa bangun pagi tentunya. Bagi mereka – mereka yang datang ke sekolah melewati jam itu pasti akan mendapat konsekuensi, yaitu membersihkan halaman dan di ambil cocardnya.
Pada mos kali ini di ambil tema “Super Hero”. Dengar kata itu pastinya terlintas tentang pahlawan – pahlawan, itulah tema tahun ini, khusus bagi kelas kami yaitu kelas X-3 yang sangat gokil mendapatkan pahlawan “Green Lantern”. Dengan kostum serba hijau, mulai dari topi, antena, pedang, sarung tangan, kaoskaki, dan yang lainya kecuali kertas kartonya. Dan buat urusana kostum, jarak 50 m dari pintu gerbang harus sudah terpakai dengan rapi dan tentunya lengkap.
Dalam peaksanaan mos tersebut kita juga di wajibkan meminta tanda tangan dari teman, osis/pk, guru dan stand ekskul. Hal itu bermanfaat agar kita itu dapat bersosialisasi dan mengenal teman yang serba baru. Dalam hal ini kita di tuntut untuk mendapatkan tanda tangan yang sebanyak banyaknya agar tidak masuk nominasi siswa terkuper yang di hitung dari jumlah tanda tangan yang di dapatkanya
Di hari terakhir mos ada satu acara yang tentunya tidak boleh terlewatkan yaitu pensi yang di lakukan di halaman sekolah, aksi – aksi kocak yang di tampilkan hingga aksi aksi yang menarik, untuk maslah ini kelasku yaitu X-3 menampilkan lagu sajojo dengan dua pemain gitar, pemain perkusi dan penari. Dalam hal ini di buat beda yaitu cewek yang ngiringin pake alat seperti botol, galon dan alat yang lain dan yang cowok mendapatkan jatah untuk menari,,, yang pastinya asik dan seru lah,,,,dan akhirnya mos berakhir dan di mulailah pelajaran – pelajaran,, sekian dan terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sasuke Vs Naruto

Sanji Vs Zorro

Follower

Tanggalan

JAM

Team Kakashi